Cara Membangun Komunitas Media Sosial untuk Manajemen Media Sosial yang Sukses
Hey, Sobat IAM yang juga Sobat medsos! Kalian pasti tau betapa pentingnya punya komunitas yang solid di platform- platform seperti Instagram, Facebook, TikTok atau X....
Apa Itu Social Listening? Kenapa Penting untuk Bisnis?
Pernah gak Sobat mendengar istilah social listening? Kalo media social pasti udah familiar dong apalagi dengan bagaimana orang- orang membicarakan berbagai hal di sana?...
Bingung Memilih Nano Influencer? Perhatikan Faktor Penting Ini!
Hai Sobat IAM, udah tau dong kalo sekarang nano influencer udah dapet lirikan dari banyak brand lho! Walau mereka punya followers lebih sedikit dibanding micro influencer, tapi pengaruh mereka gak bisa diremehkan...
Yuk Tingkatkan Efektivitas Campaign UGC Bareng Nano Influencer!
Campaign User-Generated Content (UGC) sekarang udah jadi strategi yang banyak dipakai brand nih Sobat buat membangun keterlibatan dengan audiens. Karena konten UGC ini lebih menonjolkan konten otentik...
Budget Friendly Marketing Melalui Kerjasama dengan Nano Influencer untuk Brand Baru
Marketing sering jadi tantangan tersendiri buat brand yang baru terutama buat yang budget marketingnya terbatas. Belum lagi persaingan yang ketat seolah mengharuskan brand buat lebih menonjol...
Apakah Manajemen Konten dan Tujuan Bisnis Brand Kamu Sudah Selaras?
Mengingat sekarang dunia bisnis udah makin super kompetitif. Jadi, buat dukung bisnis biar lebih bersaing, maka manajemen konten dan tujuan bisnis harus bisa selaras. Nah, apakah brand Sobat sudah menyelaraskan keduanya?...
Menyesuaikan Konten di Berbagai Platform Media Sosial, Perlukah?
Hai Sobat IAM, kalian pasti udah tau banget dong seberapa pentingnya media sosial untuk bisnis dan personal branding sekarang ini? Tapi, karena platform media social yang sekarang sangat beragam, jadi kita harus bisa menyesuaikan...
Tren Palet Warna untuk Media Sosial di Tahun 2024
Nampaknya tren palet warna di media sosial selalu berubah mengikuti perkembangan zaman dan selera audiens. Gimana menurut Sobat IAM? Di tahun 2024, kita melihat kombinasi warna yang gak cuma bikin feed lebih eye-catching...
Influencer dan Endorser Sama atau Beda? Mana yang Cocok Buat Brand Kamu?
Istilah influencer dan endorser dalam digital marketing pasti udah gak asing lagi deh di telinga Sobat IAM. Walau sama- sama punya peran dalam mempromosikan produk atau brand, mereka tuh ternyata berbeda lho!...
Kenali Gimmick yang Efektif di Media Sosial, Apakah Itu?
Pernahkah Sobat melihat brand atau influencer melakukan sesuatu yang unik dan langsung viral di media sosial? Nah, itu bisa jadi adalah gimmick. Gimmick di media sosial udah sering banget digunakan penggunanya...
Pahami Kelebihan dan Kekurangan Menggunakan Alat Otomatisasi dalam Social Media Management
Mengelola media sosial untuk bisnis itu gak gampang lho, mulai dari bikin konten, menjadwalkan postingan hingga berinteraksi dengan followers, semuanya itu butuh banyak waktu dan tenaga....
Influencer Rank dan Manfaatnya untuk Memilih Partner Marketing yang Tepat
Sekarang semua serba digital, jadi pemilihan partner marketing yang tepat penting banget buat brand sebagai salah satu penentu kesuksesan campaign. Salah satu yang bisa dipakai brand adalah dengan memanfaatkan influencer rank....